Baim Al Katiri, yang dulu terkenal sebagai bintang cilik di layar televisi, kini mengarahkan perhatiannya
Pak Fadhlur & Baim Al-Katiri(Mantan artis Cilik) |
pada dunia digital dengan belajar membuat website sederhana melalui platform Blogspot. Dibimbing oleh Pak Fadhlur, seorang guru di SMA Surya Buana, Baim mulai memasuki dunia baru ini dengan langkah-langkah yang penuh tantangan. Mulai dari dasar-dasar hingga konsep-konsep yang lebih kompleks, setiap langkahnya merupakan kesempatan untuk berkembang dan belajar lebih banyak. Bagi Baim, membuat website tidak sekadar tentang menampilkan karya, tetapi juga membangun komunitas yang solid.
Bersama Pak Fadhlur, Baim belajar betapa pentingnya interaksi dengan pengunjung serta membangun hubungan yang erat dengan para pembaca dan penggemarnya. Mereka tidak hanya belajar membuat website saja akan tetapi sebagai wadah untuk menampilkan karya, tetapi juga sebagai tempat untuk berbagi ide dan inspirasi. Melalui forum diskusi yang interaktif, mereka menciptakan diskusi yang santai saat belajar membuat website.
0 komentar: